loading...
Tips Merawat Wajah Berminyak, Mudah dan Alami - Di era modern seperti sekarang ini banyak sekali masalah wajah yang muncul, seiring dengan semakin banyaknya polusi udara, maka berbagai masalah kulit pun semakin berkembang pesat. Masalah kulit yang sering kita jumpai seperti seperti, iritasi, kusam dan kering semua itu disebabkan karena wajah kita berminyak.Tahu kah anda apa penyebab minyak dalam wajah kita? sebenarnya minyak pada wajah itu wajar saja, wajah kita akan selalu mengeluarkan minyaknya untuk melindungi dari sinar matahari akan tetapi jika minyak itu berlebihan akan membuat wajah kita menjadi terlihat mengkilat dan menimbulkan banyak masalah kesehatan kulit yang tentunya akan mengganggu kita dalam beraktivitas sehari-hari. Sebenarnya ada cara mudah dalam merawat wajah anda.
Cara merawat wajah yang berminyak yang pertama adalah gunakanlah lemon
Lemon sangatlah kaya akan vitamin E yang mampu mengusir minyak yang terdapat pada wajah anda. Caranya cukup mudah. Anda ambil satu buah lemon kemudian anda belah menjadi dua bagian. Langsung saja anda oleskan salah satu belahan itu ke bagian wajah berminyak anda. Inilah langkah pertama dalam Cara merawat wajah yang berminyak.
Selain lemon membantu mengurangi minyak, ternyata bila digunakan secara rutin kandungan vitamin E dan C juga berkhasiat untuk memutihkan kulit secara alami.
Cara merawat wajah yang berminyak yang kedua adalah dengan menggunakan minyak zaitun
Bagi teman teman yang menginginkan kulit wajah yang selalu tampak cerah dan kencang inilah bahan yang cocok anda gunakan. Minyak zaitun akan meresap semua kotoran yang menempel pada wajah anda. Caranya gampang sekali, cukup anda oleskan minyak zaitun secara langsung ke wajah anda dan beri sedikit pijatan lembut. Setelah kering bisa anda bilas menggunakan air hangat. Anda harus tahu air hangat didalam Cara merawat wajah yang berminyak sangatlah berperan penting. Mengapa? Air hangat mampu menjadi pembilas alami wajah anda dari timbunan minyak.
Cara merawat wajah yang berminyak yang ketiga adalah dengan menggunakan pepaya
Wah. Selain pepaya juga dapat anda gunakan untuk memperlancar proses pencernaan ternyata dapat anda gunakan untuk merawat wajah berminyak anda. Menurut penelitian para ahli pepaya mengandung zat alami papain yang mampu meremajakan kulit wajah anda. Didalam merawat wajah yang berminyak dengan menggunakan pepaya anda haluskan pepaya secukupnya. Setelah halus. Anda oleskan langsung ke wajah berminyak anda. Diamkan selama kurang lebih 30 menit. Agar dapat hasil yang maksimal anda perlu bersabar . dan melakukan cara ini secara rutin.
Cara merawat wajah yang berminyak yang terakhir adalah dengan menggunakan putih telur
Anda tak perlu terkejut dengan bahan ini. Karena telur sangatlah bermanfaat untuk merawat wajah berminyak anda. Bukan hanya merawat wajah berminyak anda akan tetapi telur mampu merawat wajah anda agar tidak kering, merawat wajah anda dari jerawat dan masih banyak lagi jutaan manfaat yang akan anda dapatkan dalam menggunakan telur ini. Didalam Cara merawat wajah yang berminyak ini anda hanya menggunakan putih telurnya saja, kuning nya bisa anda gunakan untuk sarapan. Langsung saja anda ambil putih telurnya setelah itu anda oleskan langsung ke wajah anda diikuti gerakan memijat melingkar. Untuk hasil yang lebih spesifik bisa ditambahkan beberapa tetes madu alami. Setelah kering bisa anda bilas menggunakan air yang hangat.
Nah, bagaimana mudah, kan? Jadi, sekarang saatnya anda mencoba cara diatas. Untuk hasil maksimal anda juga harus melakukannya secara rutin. Selamat mencoba!
loading...
0 Response to "Tips Merawat Wajah Berminyak, Mudah dan Alami"
Post a Comment
Terimakasih atas kunjungannya, silahkan tinggalkan tanggapan anda.